Pengaruh Ekstrak Metanolik (Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans) Yang Diberikan Secara Subkronik 90 Hari Pada Tikus Betina (Rattus norvegicus) Terhadap Necrosis Otak (Metanolic Extraction of (Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans) Effect which is given 90-Days Sub-chronic on Female Rats (Rattus norvegicus) toward Necrosis of Brain )

Main Article Content

Laili Mihmidati
Nour Athiroh

Abstract

The goals of this research is to know the effect of MESA (Extraction of Methanolic  Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans toward the description of necrosis of brain female rats (Rattus norvegicus) by sub-chronic 90 days. The method of this research uses True Experimental Design by complete randomized design. The samples which are used are 40 rats that divided  into 4 treatments, a control group (without exposed by MESA) 3 treatment groups are exposed by multilevel MESA those are 250 mg/Kg BW, 500 mg/KgBW and 1000 mg/KgBW. In the 90th day, the rats are sacrificed, the rats are anesthesia then the rats are observed by macro-pathology that will be pondered (absolute weight) must be dried with absorbent paper. Meanwhile the analyzed data is relative weight that is absolute organs weight divided by body weight. Organs examined histopathologies which are observed are brain organs. Every organs and tissues were separated, entered into formaldehyde solution 10% and made histopathology preparations then examined under microscope. The result of this research is shown that giving MESA between groups of treatment compared to group of control are insignifican. means is not getting toxic toward female rats. Due the active substances contained in MESA is Flavonoids and Kuersetin that contain antioxidans and can inhibit free radicals.  


Keyword: Brain, Necrosis, Mistle Toe 


ABSTRAK


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh EMSA (Ekstrak Metanolik Scurrula atropurpurea (BI.) Dans) terhadap gambaran nekrosis otak tikus (Rattus norvegicus) betina secara subkronik 90 hari. Metode penelitian ini menggunakan True Experimental Design dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL). Sampel yang digunakan sebanyak 40 ekor tikus. dengan dibagi 4 perlakuan, 1 kelompok kontrol (tanpa diberi EMSA) 3 kelompok perlakuan dengan diberi EMSA yang bertingkat yaitu 250 mg/KgBB, 500 mg/KgBB dan 1000 mg/KgBB. Pada hari ke-90 tikus dikorbankan, tikus dibius kemudian dilakukan pengamatan secara makropatologi yang akan ditimbang (bobot absolut) harus dikeringkan terlebih dahulu dengan kertas penyerap. Sedangkan data yang di analisis adalah bobot relatif, yaitu bobot organ absolut dibagi bobot badan. Organ yang diperiksa histopatologi yang diamati adalah organ otak. Setiap organ dan jaringan yang sudah dipisahkan dimasukkan dalam larutann formalin 10% dan dibuat preparat histopatologi kemudian di periksa dibawah mikroskop. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pemberian EMSA pada perlakuan tikus kontrol (tanpa perlakuan) tidak berbeda nyata dibandingkan dengan tikus perlakuan, sehingga EMSA aman (tidak  toksik ) terhadap tikus betina dikarenakan zat aktif yang terkandung dalam EMSA. 


Kata kunci: Otak, Nekrosis, Benalu Teh

Article Details

How to Cite
MihmidatiL., & AthirohN. (2017). Pengaruh Ekstrak Metanolik (Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans) Yang Diberikan Secara Subkronik 90 Hari Pada Tikus Betina (Rattus norvegicus) Terhadap Necrosis Otak. Jurnal Ilmiah Biosaintropis (Bioscience-Tropic), 3(2), 16-23. https://doi.org/10.33474/e-jbst.v3i2.109
Section
Article (Makalah)

References

[1] Bahar, N.W. 2011. Pengaruh Pemberian Ekstrak Dan Fraksi Daun Katuk (Sauropus androgynus (l.) Merr) Terhadap Gambaran Hematologi Pada Tikus Putih Laktasi. Skripsi Bogor: Fakultas Kedokteran Hewan Institut Pertanian Bogor.

[2] Athiroh, N and Permatasari, N. 2012. Mechanism of Tea Mistletoe Action on Blood Vessels. Jurnal Kedokteran Brawijaya. Vol. 27 No.(1): 1-7.

[3] Athiroh, N., Widodo, M.A., dan Widjajanto, E. 2000. Efek Scurulla oortiana (Benalu Teh) dan Macrosolen javanus (Benalu Jambu Mawar) terhadap Kontraktilitas Pembuluh Darah Arteri Ekor Tikus Terpisah dengan atau tanpa Endotel. Tesis. Universitas Brawijaya. Malang.

[4] Athiroh, N. 2009. Kontraktilitas Pembuluh Darah Arteri Tikus Terpisah dengan atau tanpa Endotel Setelah Pemberian Ekstrak Scurrula oortina (Benalu Teh). Jurnal Berkala Hayati Edisi Khusus D 3: 31-34.

[5] Athiroh, N., and Sulistyowati, E. 2013. Scurulla atropurpurea Increases Nitric Oxide and Decreases Malondialdehyde in Hypertensive Rats. Jurnal Universa Medicina. 32 (1): 44-50.

[6] Athiroh, N., Permatasari, N., Sargowo, D., and Widodo, M.A. 2014. Effect of Scurrula atropurpurea on Nitric Oxide, Endothelial Damage, and Endothelial Progenitor Cells of DOCA-salt Hypertensive Rats. Iranian Journal of Basic Medical Sciences 17 (8): 622

[7] Athiroh, N., Permatasari, N., Sargowo, D., and Widodo, M.A. 2014. Antioxidative and Blood Pressure-Lowering Effects of Scurrula atropurpurea on Deoxycorticosterone Acetate-Salt Hypertensive Rats. Biomarkers and Genomic Medicine 6 (1): 32-36.

[8] Athiroh, N., and Sulistyowati, E. 2015. Evaluation of Methanolic Extract of Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans Sub-Chronic Exposure On Wistar Rat Liver. American-Eurosian Network for Scientific Information Journal. p245-250.

[9] Shofiyah, N., Athiroh, N., Santoso, H. 2016. Kajian Subkronik Ekstrak Metanolik Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans Terhadap Kadar Trigliserida Pada Tikus Wistar Betina. e-Jurnal Ilmiah Biosainstropis 2(2):30-35.

[10] Fatimah, H., Athiroh, N., Santoso, H. 2017. Pemberian Ekstrak Metanolik Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans Secara Subkronik Terhadap Protein Total dan Albumin Tikus Wistar Betina. e-Jurnal Ilmiah Biosainstropis 2(2):49-54.

[11] Indah, N., Athiroh, N., Santoso, H. 2017. Pemberian Subkronik Ekstrak Metanolik Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans Terhadap Kadar Kreatinin Tikus Wistar. e-Jurnal Ilmiah Biosainstropis 2(2):42-48.

[12] Hikmah, U., Athiroh, N., Santoso, H. 2017. Kajian Subkronik Ekstrak Metanolik Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans Terhadap Serum Glutamit Oxaloacetic Transminase (SGOT) Tikus Wistar. e-Jurnal Ilmiah Biosainstropis 2(2):30-35.

[13] Argus, M., Athiroh, N., Santoso, H. 2016. Paparan 28 Hari Ekstrak Metanolik Scurrula atropurpurea (Bl.) Dans Terhadap Kadar SGPT Tikus Wistar Betina. e-Jurnal Ilmiah Biosainstropis 2(1):53-58.

[14] Athiroh, N., and Doti, W. 2017. Study Of Superoxide Dismutase And Malondialdehyde Concentrations In Mice After Administration Of Methanolic Extract Of Scurrula atropurpurea (Bl.). Jurnal Kedokteran Hewan 11(1): 19-22.

[15] BPOM. 2014. Pedoman Uji Toksisitas Nonklinik secara in vivo. Jakarta.

[16] Ganong, F.W. 2002. Buku Ajar Fisiologi. Alih Bahasa M. Djauhari Widjaja Kusumah dkk. EGC. Jakarta.

[17] Lee, A.L., Ogle, W.O. and Sapolsky, R.M. 2002. Stress and Depression in The Central Nervous System. Glia 30(2):105-121

[18] Lu, F.C. 2010. Toksikologi Dasar. UI Press. Jakarta.

[19] Arief, S. 2005. Bagian SMF Ilmu Kesehatan Anak. Fakultas Kedokteran Unair/RSU Dr. Soetomo. Surabaya

[20] Pambudi, A, P. 2016. Studi Pemberian Ekstrak Etanol Daun Blimbing Wuluh (Averhoa bilimbi L,.) pada Hewan Coba Tikus (Rattus novergicus) Yang Di Induksi Sipermetrin Terhadap Gambaran Histopatologi Organ Otak Dan Profil Protein Serum. Skripsi. Fakultas Kedokteran Hewan. Universitas Brawijaya. Malang